Senin, 17 Januari 2011

Adab Berdoa

Rasulullah telah mendengar doa seorang laki-laki yang tidak diiringi pujian kepada Allah sampai doa itu berakhir, kemudian Rasulullah bersabda sebagiman berikut:
اذا صلى احدكم فليبدأ بتحميد الله تعالى والثنا ء عليه ثم لِيصل على النبى, ثم اليدع بعد بما شاء
Jika seorang diantaramu ada yang berdoa, maka dahuluilah dengan memuji Allah kemudian menyanjungnya kemudian membaca Aholawat atas Nabi, setelah itu menurut yang ia kehendaki.

0 komentar: